Krisis Plasma Konvalesen, Begini Penjelasan Humas PMI Surabaya Martono Adi
Selasa, 06 Juli 2021 – 23:38 WIB
jpnn.com, SURABAYA - Permintaan plasma konvalesen pasien Covid-19 di Surabaya beberapa hari terakhir membuat Palang Merah Indonesia (PMI) kewalahan.
Kepala Bagian Pelayanan dan Humas PMI Surabaya Martono Adi mengatakan hingga Selasa (6/7) tercatat ratusan permintaan yang belum terlayani, sedangkan ketersediaan plasma konvalesen kosong.
"Antrean permintaan hari ini tercatat sampai 574," kata dia, Selasa (6/7).
Dia memerinci dari 574 permintaan yang ada, 138 darah golongan A, 187 B, 62 AB, dan 187 sisanya O. Berbagai upaya telah dilakukan agar penyintas bersedia mendonorkan plasma konvalesen.
Per Selasa (6/7) permintaan plasma konvalesen di PMI Kota Surabaya mencapai sebanyak 574.
BERITA TERKAIT
- PMI yang Jadi Korban Pembunuhan di Hongkong Dipulangkan ke Tanah Air
- Menteri Karding Tugaskan Anak Buah Bantu Mila Dapatkan Ijazah Ditahan Penyalur PMI
- Seorang PMI jadi Korban Pembunuhan di Hong Kong, Terduga Pelaku Sudah Ditahan
- Menteri P2MI Dorong Peningkatan Skill PMI untuk Tekan Eksploitasi
- Pengiriman TKI Ilegal ke Malaysia Terbongkar, Satu Tersangka Ditangkap Polres Dumai
- Bank Mandiri Perluas Kemandirian Finansial PMI lewat 'Mandiri Sahabatku' ke Jepang