Kritik Haedar Nashir untuk Penggunaan Label Radikal oleh Pemerintah
Kamis, 12 Desember 2019 – 23:59 WIB
Haedar menyebut program deradikalisasi justru menjadi proyek yang melahirkan kebijakan dan tindakan radikal yang mengatasnamakan upaya melawan radikalisme. "Selain itu ubah penggunaan deradikalisai menjadi moderasi," ujar dia.(jpnn)
Ketua Umum Muhammadiyah Haedar Nashir dalam pidato ilmiah untuk pengukuhannya sebagai guru besay UMY mengkritisi pemerintah terkait penggunaan label radikal.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Versi PMJ, Warga Muhammadiyah di Jakarta Solid Dukung Pramono-Rano
- Pimpinan Muhammadiyah Ini Calon Menteri Pendidikan di Pemerintahan Prabowo
- Masukan Forum Rektor Perguruan Tinggi Muhammadiyah-Aisyiyah untuk Prabowo, Ada Soal PPPK
- Astrid Nadya Rizqita Terpilih Lagi Jadi Presiden Pemuda OKI/OIC Youth Indonesia
- Menjelang Pergantian Pemerintahan, Tokoh NU & Muhammadiyah Sampaikan Pesan Menyejukkan
- Didukung Muhammadiyah, Agus Irawan Optimistis Boyolali Bakal Lebih Maju dan Harmonis