Kritikan dan Pujian untuk Sirkuit Jalanan Singapura
Lebih Sulit dari Monaco
Selasa, 30 September 2008 – 12:49 WIB

Kritikan dan Pujian untuk Sirkuit Jalanan Singapura
Bergelombang, iya. Tapi, lanjut Hamilton, sirkuit di Singapura ini punya karakter tersendiri. "Tidak seperti sirkuit-sirkuit standar lain. Rasanya seperti melaju di jalanan kota beneran. Dan sirkuit ini punya kerbing dan tikungan-tikungan (menarik). Benar-benar menantang," paparnya. "Semua (yang terlibat) berhak mendapat tepukan di pundak. Ini benar-benar impressive," tandasnya.
Catatan penutup: Tampaknya GP Singapura malam ini tidak akan menawarkan banyak manuver salip-menyalip. Tapi bukan berarti balapan tidak akan berlangsung menarik. Siapa pun yang menang, dia akan mencatat sejarah penting. Seperti yang dikatakan Kimi Raikkonen (Ferrari): "Salip-menyalip (di Singapura)? Mungkin tidak akan banyak. Tapi selama ini kan ya seperti itu...". (azrul ananda)
Daftar Keluhan di Singapura
1. Lintasan Bergelombang
Grand Prix Singapura diselenggarakan malam ini di jalanan Marina Bay. Setelah dua hari mengelilingi trek, para pembalap punya daftar keluhan sekaligus
BERITA TERKAIT
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025