Kritis, Motif dan Identitas Belum Diketahui

Kritis, Motif dan Identitas Belum Diketahui
Nasib pria yang membakar dirinya di depan Istana, 7 Desember 2011 lalu, kemarin masih mendapat perawatan di rumah sakit Mangun Kusumo, Salemba, Jakarta (8 Des 2011). Foto: Humas RSCM
"Tidak seorang pun boleh kita biarkan menyia-nyiakan anugrah itu," kata Daniel di Nusa Dua, Bali, kemarin (8/12). Pihaknya, kata dia, mendorong semua warga negara menjauhkan dari kekerasan, termasuk terhadap diri sendiri. "Demokrasi kita harus memuliakan keadaban yang di antaranya datang dari moralitas agama dan kemanusiaan," sambungnya.

Daniel menyatakan keprihatinan dan menyayangkan terjadinya aksi bakar diri tersebut. "Kami berharap itu akan menjadi peristiwa terakhir yang kita lihat dalam masa hidup kita," katanya. Dia juga tidak ingin aksi yang tergolong nekat tersebut dianggap sebagai sesuatu yang heroik. (dim/fal)

JAKARTA - Teka-teki motif dan siapa pria yang melakukan aksi membakar diri di depan Istana Negara tampaknya bakal sulit terungkap. Sebab, kondisi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News