Kronologi Pembunuhan Sadis Guru SD yang Tubuhnya Ditikam 24 Liang
Dia mengatakan, dirinya pun kaget ketika mendapat kabar Martha tewas dibunuh. Sardin Sitorus, warga yang juga masih punya hubungan kekerabatan dengan Martha Elisabeth Butarbutar mengatakan, Guru SD di Toba Dibantai Hingga Tewas ini adalah anak seorang polisi.
Namun, orangtua Martha sudah pensiun dan sedang sakit-sakitan. Rumah orangtua Martha diketahui berada di Kota Medan. “Orangtuanya kalau enggak salah sudah pensiun dan sekarang sedang sakit,” kata Sardin.
Dia mengatakan, rumah yang ditempati Martha adalah milik keluarga korban. Namun begitu, Martha diketahui tengah membangun rumah. “Sejak dua bulan lalu lah pembangunan rumahnya dimulai,” kata Sardin.
Baca Juga: Nikita dan Vera Jerat Korban Lewat Aplikasi MiChat, Parah
Adapun rumah baru itu, masih berada di Dusun I, Desa Lumban Lobu, Kecamatan Bonatulunasi, Kabupaten Toba. Sardin pun berharap agar pembunuh Martha bisa ditangkap dan ditindak tegas karena terlalu sadis. (mag-7/bbs/azw/sumutpos)
Seorang guru sekolah dasar (SD) di Dusun I Desa Lumban Lobu, Kecamatan Bonatulunasi Kabupaten Toba, Sumatera Utara, bernama Martha Elisabeth Butarbutar, ditemukan tewas bersimbah darah di rumahnya.
Redaktur & Reporter : Budi
- Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Seorang Janda di Lampung Selatan, Ternyata
- Hamili Janda, Cahyo Tak Mau Tanggung Jawab, Hal Keji Terjadi
- Janda Minta Tanggung Jawab Gegara Dihamili, Nasibnya Berujung Tragis
- Ini Identitas Wanita Asal Surabaya Dibunuh Tanpa Busana di Malang
- Terlibat Pembunuhan, Oknum Polisi Brigadir AKS Terancam Hukuman Mati
- Motif Pembunuhan Siswi SMP di Serdang Bedagai Terungkap, Korban Juga Diperkosa