Kronologis Penembakan di Makassar, Warga Jalan Rajawali Gempar, Bripka AA Diamankan

jpnn.com, MAKASSAR - Seorang warga asal Kota Makassar, Sulawesi Selatan, berinisial Z, 23, diduga menjadi jadi korban penembakan, Rabu (9/3) malam.
Kejadian ini menghebohkan warga di Jalan Rajawali, Lorong 13 A, Kecamatan Mariso, Kota Makassar, Sulsel.
Pelaku penembakan di Makassar diduga merupakan oknum anggota Polri berinisial AA berpangkat bripka.
Bripka AA bertugas di salah satu Polres di wilayahSulsel.
Peristiwa itu terjadi pada Rabu 10 Maret 2022 pukul 20.45 WITA.
Saat itu Bripka AA tengah mendampingi keluarganya untuk mengambil sepeda motor yang sedang dalam penguasaan seorang warga berinisial UI.
Namun, oknum polisi bersama keluarga tersebut gagal mendapatkan sepeda motor dimaksud karena barang itu belum ada.
Karena motor itu belum ada, Bripka AA memilih untuk pulang.
Begini kronologis penembakan di Makassar yang dilakukan Bripka AA terhadap seorang warga. Menegangkan.
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Oknum Polisi Aniaya Mantan Pacar, Korban Mengaku Orang Tuanya Juga Diancam Akan Dibunuh
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba
- Mantan Pacar Punya Kekasih Lagi, Polisi di Palembang Pamer Senjata Api
- Oknum Polisi Diduga Menganiaya Wanita Muda, Wajah Korban Memar-Memar
- Aipda Robig Penembak Siswa SMK di Semarang Minta Dibebaskan