Kronologis Polisi dan Warga Berhasil Adang 10 Perampok
Sabtu, 05 Mei 2018 – 07:01 WIB

Salah seorang perampok sarang walet yang berhasil ditangkap Jumat (4/5) kemarin. Mereka berkasi di kawasan Jalan Poros Sangatta-Bengalon. Foto Dhedy/Sangatta Post/JPNN.com
Dia meminta warga yang memiliki sarang walet untuk berhati-hati. Pasalnya, kejahatan bisa datang kapan dan di mana saja. "Bisa lebih ditingkatkan pengawasannya. Jika perlu, libatkan aparat kepolisian," katanya. (dy)
Polisi bersama warga berhasil mengadang komplotan perampokk sarang burung walet yang beraksi di kawasan Gunung Sampah.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- Kamar Indekos Disatroni Maling, Jurnalis Kehilangan Rp 20 Juta
- Wanita di Depok Dirampok dan Diperkosa
- Kawanan Begal Sadis Beraksi di Sukabumi, Duit Rp 504 Juta Raib
- Kawanan Begal Merampok Karyawan Perusahaan, Duit Rp 504 Juta Raib
- 2 Otak Perampokan Bersenjata Api di Dharmasraya Diringkus Polisi