KSAL Yudo Beberkan Syarat Jadi Prajurit Profesional, Simak
Rabu, 08 Juni 2022 – 20:00 WIB

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono meresmikan penggunaan sarana dan prasarana di lingkungan Lantamal III Jakarta pada Rabu (8/6/2022) di Mess Kowal Kartini, Sunter, Jakarta Utara, Rabu (8/6). Foto: Dispenal
Oleh karena itu, Yudo mengingatkan prajuritnya memiliki tanggung jawab bersama untuk menjaga, merawat, dan mengelola sarana dan prasarana ini.
Hadir pada acara peresmian ini, Wakasal, para Pejabat Utama Mabesal, para pimpinan Kotama TNI AL Wilayah Jakarta, para Kasatker Mabesal, Danlantamal III beserta staf.
Selain itu, hadir pimpinan PT Wijaya Karya Nusa Cipta, Pimpinan PT. Berkat Samudera Bersama, Pimpinan PT. Borneo Sukses Makmur, Pimpinan PT. Bhakti Nusantara Mandiri, dan para pejabat lainnya.(fri/jpnn)
Menurut KSAL Yudo, upaya pembangunan sarpras dilandasi oleh kesadaran bahwa syarat untuk menjadi prajurit profesional, di antaranya terlatih dan terdidik.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Usut Kasus Korupsi di Kemenhan, KPK Panggil eks Direktur DKB
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita
- Oknum TNI AL Diduga Telah Merencanakan Pembunuhan Juwita Sekitar 3 Bulan
- Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita, TNI AL Tes DNA Temuan Sperma