KSP Diharapkan Membantu Penyelesaian Sengketa Pertanahan di Merauke
Varhan lebih lanjut mengatakan kasus di Merauke hanya salah satu kasus yang terjadi di Indonesia.
Masih banyak sengketa lahan melibatkan masyarakat yang belum terurai.
“Berdasarkan catatan dari Deputi II Kepala Staf Kepresidenan, ada 223 kasus yang diadukan ke KSP sejak 2015 hingga 2021. Ini membutuhkan tata kelola untuk penyelesaian tepat sasaran dan tepat guna di lapangan,” katanya.
Varhan optimistis di bawah nakhkoda Moeldoko, KSP dapat membantu penyelesaian kasus-kasus pertanahan dengan mengedepankan asas keadilan dan mengutamakan kepentingan rakyat.
Warga kampung Yobar, Kayakai, dan Spadem di Kabupaten Merauke, Papua sebelumnya mendatangi KSP.
Masing-masing Ignasius Bole Gebze, Dahroin Seko Gebze, dan Yosep Maria Mahuze.
Mereka diterima oleh Johanes Joko dari KSP.
Ketiganya datang menyampaikan permintaan agar KSP membantu penyelesaian pembayaran ganti rugi tanah atas Bandara Mopah Merauke yang menurut ketiganya belum selesai sejak 2012 lalu.
KSP diharapkan dapat membantu masyarakat dalam penyelesaian sengketa pertanahan di Merauke
- Moeldoko: Masyarakat Ingin Berpindah ke Kendaraan Listrik, Karena..
- Lakukan Transformasi Layanan, ASDP dan KSP Bahas Penguatan Proyek Strategis Nasional
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- Pakar Kebijakan Publik Mervin Komber Mengkritik Kantor Komunikasi Kepresidenan dan KSP, Simak
- Komentari Usulan MBG Pakai Dana Zakat, Istana: Sangat Memalukan!
- Jokowi Lakukan Pertemuan Terbatas dengan Sultan HB X di Klaten