KSP Inisiasi Gerakan Anak Muda Jaga Keberlanjutan Legasi Jokowi
Minggu, 24 Maret 2024 – 04:46 WIB
"Potensi anak-anak muda yang tersebar saat ini, ingin kita tarik sebagai kekuatan dan kolaborasikan, sehingga pemikiran mereka bisa meneruskan legasi yang sudah dibangun Presiden Joko Widodo," ungkap Moeldoko.
IFN merupakan program kolaborasi multipihak antara KSP dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional, Pijar Foundation, Huawei, dan Perkumpulan Warga Muda. IFN digelar sebulan sekali, mulai Maret hingga September 2024. (jlo/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
KSP menginisiasi gerakan anak-anak muda yang diberi nama Indonesia Future Network (IFN).
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo
- Riyono Komisi IV: Kenaikan PPN Bertentangan dengan Spirit Ekonomi Pancasila
- Jokowi Dukung RIDO, Once PDIP Sebut Pram-Doel Didukung Rakyat