KT&G SangSang Volunteer Indonesia Berbagi Kebahagiaan di Panti Wreda
Kamis, 09 Juni 2022 – 17:54 WIB

KT&G SangSang Volunteer Indonesia berbagi kebahagiaan di Panti Sosial Tresna Werdha Budi Mulia 2 Jelambar. Foto: dok. KT&G Sangsang
Alumnus Universitas Negeri Jakarta Ziova Viandra Sakti mengaku belajar banyak dari kegiatan volunteer bersama warga binaan Panti Sosial Tresna Werdha BM2 Jelambar.
KT&G SangSang Univ. Indonesia merupakan program corporate social responsibility (CSR) dari perusahaan Korea, KT&G.
Komunitas itu KT&G SangSang, membantu peningkatan soft skill anak muda usia 20-an khususnya anak muda sejak 2016. (mcr10/jpnn)
KT&G SangSang Volunteer Indonesia berbagi kebahagiaan di Panti Sosial Tresna Werdha Budi Mulia 2 Jelambar.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- 10 Ribu Paket Sembako Dibagikan untuk Panti Asuhan dan Wreda di Berbagai Daerah
- Pj Gubernur Jateng Berbagi Kasih di Hari Natal dengan Puluhan Lansia Panti Wreda
- Thailand Akhirnya Bebaskan 28 Nelayan Asal Aceh
- Rumah Bantuan Sosial di Intan Jaya Dibakar KKB
- Buat Pengurus Masjid, Waspada Penipuan Bermodus Mengaku dari Dinas Sosial
- KT&G SangSang Univ. Indonesia dan UNJ Berkolaborasi, Ini Targetnya