Kuadriliun
Dhimam Abror Djuraid
Si agen waktu itu menawarkan harga Rp 30 juta per unit teropong. Menurut Edhie, harga ini terlalu mahal, bahkan lebih mahal daripada senapannya.
Dia lalu mencari tahu harga sebenarnya. Ternyata harga satu unitnya hanya Rp 19 juta.
Adapun setelah dicek harga dari pabriknya di Amerika Serikat hanya Rp 9 juta. Dia sempat ingin membeli langsung teropong dari pabriknya, tetapi pihak pabrik menolak.
Itu adalah contoh kecil bagaimana mafia pengadaan senjata bermain di Kementerian Pertahanan. Praktik yang lebih besar dan melibatkan jaringan yang luas dan tersembunyi diperkirakan masih tetap beroperasi selama ini.
Melaporkan permainan mafia tingkat tinggi ini kepada KPK bisa menjadi solusi.
Namun, KPK dalam masa-masa puncaknya ketika itu pun tidak bisa menyentuh anggaran persenjataan. Apalagi KPK sekarang yang sudah makin kurang efektif karena berbagai penggerogotan yang menyebabkan pelemahan lembaga anti-rasuah itu.
Anggaran ‘sak ndayak’ yang diajukan Prabowo itu akan tetap menjadi misteri yang sulit dipecahkan. (*)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Seorang jenderal di lingkungan Kemenhan, sebut Connie, menjadi operator industri pertahanan bayangan itu.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Jadi Tersangka, Gubernur Rohidin Singgung soal Pilkada
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Selain Rohidin Mersyah, 2 Anak Buahnya Juga Tersangka Pemerasan Pegawai untuk Pilkada
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini