Kualitas Udara Kabupaten Tangerang Tak Bagus Untuk Kesehatan
Kamis, 30 Mei 2024 – 17:05 WIB

Kepala Seksi Bina Hukum DLHK Kabupaten Tangerang Sandi Nugraha. (Azmi Samsul Maarif)
"Kadang-kadang kita suka menemukan masyarakat yang masih membakar sampah. Sebenarnya potensiinya cukup mempengaruhi kualitas udara itu, jadi kami imbau agar tidak ada kegiatan pembakaran sampah, agar nantinya kualitas udara kita bisa lebih baik dan bagus untuk kesehatan kita," kata Sandi Nugraha. (antara/jpnn)
DLHK Kabupaten Tangerang, Banten menyatakan kualitas udara di wilayahnya tak bagus untuk kesehatan.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Stem Cell Berstandar Global Kini Bisa Diakses di Indonesia