Kubik Leadership Punya Solusi Transformasi Kepemimpinan di Indonesia
Rabu, 23 Oktober 2024 – 20:08 WIB

Kubik Leadership memperkenalkan Ambidextrous Leadership Training sebagai solusi transformasi kepemimpinan di Indonesia. Foto dok. Kubik Leadership
"Itu semua dimulai dari para pemimpinnya," kata Jamil.
Sementara itu, Direktur Kubik Coaching, Fauzi Rachmanto memperkenalkan tiga elemen penting dalam kepemimpinan ambidextrous: enhance switching flexibility, exhibit opening behavior, dan ensure closing behavior.
Acara ditutup dengan latihan menggunakan Ambidextrous Leader Canvas yang membantu para peserta dalam menerapkan konsep dualitas eksplorasi dan eksploitasi di ruang lingkup kerja mereka. Pelatihan ini diharapkan dapat mendorong transformasi kepemimpinan di berbagai organisasi di Indonesia. (esy/jpnn)
Kubik Leadership punya solusi transformasi kepemimpinan di Indonesia yaitu Ambidextrous Leadership Training
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Pengamat: Dedi Mulyadi Otokratik, tetapi Bukan Otoriter
- Kepemimpinan Dalam Organisasi: Tantangan dan Peluang
- Boni Hargens Kagumi Kepemimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo
- Data ILO 2024 Sebut Peran Perempuan di Level Tinggi Menurun
- Asia School of Business Siap Cetak Calon Pemimpin Bisnis Indonesia
- Melantik Dua Pejabat Strategis TNI AD, KSAD Jenderal Maruli Tekankan Pentingnya Kepemimpinan Inspiratif