Kubu Bos Podomoro Juga Bantah Bocorkan BAP
Senin, 16 Mei 2016 – 17:42 WIB

Pressdir PT Agung Podomoro Land Ariesman WIdjaja. Foto: dok jpnn
"Kan di berita ditulis dari penyidik, informan di KPK, ditulis sama Tempo. Berarti Tempo punya informan di KPK. Tapi aku enggak tahu, penyidik enggak ngeluarin kertas ini lho ke aku? Berarti ini siapa yang fitnah? Kok Tempo bisa dapat ini?" kata Ahok di Balai Kota DKI beberapa waktu lalu.
Namun belakangan KPK pun membantah BAP Ariesman Widjaja bocor ke media. Pelaksana Harian Kepala Biro Humas KPK Yuyuk Andriati tegaskan bahwa pihaknya tidak pernah membocorkan dokumen BAP kepada siapapun. "Tidak ada BAP yang bocor," ungkap Yuyuk saat dikonfirmasi, Jumat (13/5). (dil/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia, Prabowo: Ini Kawan Dari Masa Muda
- Pesan Kepala BKN ke Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2: Jaga Integritas dan Muruah Institusi
- Prabowo Segera Cek Dugaan Penggelapan Anggaran MBG
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini