Kubu Jokowi Sebut Banjir Tol Madiun Karena Cuaca, Begini Reaksi BPN Prabowo - Sandi
Jumat, 08 Maret 2019 – 22:28 WIB

Banjir di Jawa Timur merendam sejumlah ruas tol Trans Jawa. Foto: RENDRA BAGUS RAHADI/JAWA POS RADAR MADIUN
“Jalan tol berbeda dengan jalan umum biasa. Ada NSPM dan SPM (Standar Pelayanan Minimal) yang harus dipenuhi," imbuh dia.
BACA JUGA : Lima Balita Diselamatkan dari Banjir Madiun
Suhendra sependapat apabila banjir di tol Madiun karena fenomena alam yang di luar kuasa siapa pun. Namun, fenomena banjir jalan tol karena alam tidak bisa dijadikan pembenaran jika memang masih ada masalah dalam faktor teknis.
“Kritik saya buat pengkritik yang mengatakan kami sesat berpikir, sebaiknya kembali jernihkan pikiran dan hati sebelum komentar. Hingga tidak terkesan ngawur dan asbun, menuduh orang lain sesat pikir,” tandas dia. (cuy/jpnn)
Salah satu standar dan ketentuan jalan tol tidak boleh ada genangan air berlebih apalagi banjir.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Tinjau Kondisi Tolitoli Plaza, Waka MPR: Kami Sangat Prihatin
- Terjun Langsung ke Cimanggung, Bupati Sumedang Pastikan Keselamatan Korban Banjir
- Federal Oil Menggelar Program Ganti Oli Gratis Bagi Korban Banjir Bekasi
- SKP Berikan Bantuan Kepada Warga Terdampak Banjir
- IKA UII Bantu Pemprov DKI Tangani Korban Banjir Jakarta