Kubu Muhaimin Bantah Tudingan Terseret Kasus Suap
Jumat, 02 September 2011 – 11:33 WIB

Kubu Muhaimin Bantah Tudingan Terseret Kasus Suap
Dia mengatakan, sekelompok orang itu berusaha berbagai cara untuk mencoba menyuap Muhaimin. Mereka diduga bersembunyi di balik nama menteri untuk menutupi perbuatannya. "Percobaan penyuapan ini terjadi beberapa kali sebelumnya dan selalu gagal. Begitu juga kali ini yang kemudian ditahan KPK," ujarnya.
Pihak KPK pun memberikan sinyal bahwa pihaknya tidak akan segan-segan memanggil dan memeriksa Muhaimin jika memang dibutuhkan untuk proses penyidikan. "Ya tidak tertutup kemungkinan memanggil dia (Muhaimin)," kata Wakil Ketua M Jasin pada pekan lalu.
Juru Bicara Johan Budi menegaskan, pihaknya akan menuntaskan kasus tersebut. Nah, terkait dengan peruntukan uang Rp 1,5 miliar itu, Johan mengatakan, hingga saat ini penyidik berkeyakinan bahwa uang tersebut merupakan uang suap terkait dengan proyek percepatan pembangunan infrastruktur daerah transmigrasi di 19 kabupaten. "Tidak mungkin penyidik berani menangkap tangan jika tidak ada alasan dan alat bukti yang kuat," katanya. (kuh/dim/c2/agm)
JAKARTA - Kepala Pusat Hubungan Masyarakat (Kapus Humas) Kemenakertrans Suhartono enggan menanggapi tuduhan Farhat Abbas selaku pengacara bagi Dharnawati
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan