Kudus Kembali Dilanda Banjir Bandang, Puluhan Rumah Terdampak
Senin, 29 November 2021 – 21:40 WIB

Sejumlah warga Desa Wonosoco, Kecamatan Undaan, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, membersihkan saluran dari sumbatan sampah agar airnya mengalir dengan lancar saat banjir bandang di desa setempat, Senin (29/11). Foto: ANTARA/HO-Capture
Untuk saat ini, kata dia, air sudah surut, sehingga secara gotong royong dilakukan pembersihan wilayah terdampak oleh sukarelawan gabungan mulai dari TNI, Polri, BPBD dan warga sekitar dengan menggunakan truk tangki untuk membersihkan rumah maupun akses jalan dari lumpur.
Sementara kebutuhan bahan material yang dibutuhkan, antara lain batu bata, pasir, semen, dan kebutuhan bangunan lainnya serta kebutuhan sandang serta logistik. (antara/jpnn)
Banjir bandang kembali menerjang Desa Wonosoco, Kecamatan Undaan, Kabupaten Kudus, menyusul curah hujan yang tinggi, Senin.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Air Sungai Meluap, 7 Desa di Aceh Selatan Terendam Banjir
- BMKG Sebut Jakarta Diliputi Awan Tebal Hari Ini, Ada Hujan Juga
- Peziarah TPU Karet Bivak Terus Berdatangan Meski Hujan
- Kapolda Riau Pastikan Antisipasi Bencana di Jalur Riau-Sumbar
- Mega Insurance & Lifepal Bayar Klaim Kendaraan Korban Banjir Bekasi dengan Proses Cepat
- Ada Genangan Air di Batang, Kereta Api Gumarang Terhenti di Semarang Hampir 2 Jam