Kuliah Umum Poltekesos, Mensos: Beberkan Strategi Jadi SDM Profesional Pekerjaan Sosial

Risma menegaskan, kesesuaian merupakan suatu keharusan dalam penyelenggaraan pendidikan vokasional.
“Sarana dan prasarana perlu dipersiapkan segera disusun berbagai grand-design sesuai standar baik nasional maupun internasional, ” terang dia.
Ketiga, sambung dia, terkait dengan pengembangan kerja sama dengan berbagai pihak, terutama Kementerian/Lembaga (K/L).
Sehingga, Risma berharap para lulusan yang dihasilkan Poltekesos Bandung lebih cepat terserap di lapangan kerja.
Juga, tambah dia, perlu didukung pola pembibitan, agar ada upaya dan tindaklanjut pada penyerapan dan penyebaran alumni secara merata.
Di samping itu, terprogram serta segera bisa terealisasi dalam waktu singkat.
“Ketiga poin itu sangat penting dilakukan dalam upaya mencetak calon Pekerja Sosial unggul. Kemensos terus berupaya meningkatkan kuantitas dan kualitas SDM untuk merespon dinamika perubahan dan tuntutan pasar kerja di bidang kesejahteraan sosial, ” papar Tri Rismaharini. (ikl/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Menteri Sosial Tri Rismaharini membeberkan strategi untuk menghasilkan SDM profesional sosial.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Sekolah Rakyat
- Kepala BPKP Serahkan Ratusan Surat Keputusan Pengangkatan PPPK
- Pengurus Danantara Diresmikan, Pasar Merespons Begini
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare
- Bukber Pegawai Kemensos, Gus Ipul Serukan Solidaritas dan Kepedulian ke Sesama