Kuliner Sekaligus Bisnis

jpnn.com - JPNN.com - Direktur Gunawangsa Hotel, Dingly Olivia Gunawan suka menjajal kuliner di Surabaya, Jawa Timur.
Jika kuliner itu enak, akan ditawari untuk mengisi stan di hotel yang dipimpinnya.
“Jadi saya tahu kuliner-kuliner enak di Surabaya di mana saja,” ujar Olivia.
Di antara semua kuliner, wanita berusia 24 tahun ini paling menyukai bakso.
Hampir semua bakso di Surabaya yang terkenal enak sudah pernah dia coba.
Menurut dia, tidak selamanya makanan yang dia suka berada di tempat bagus, karena terkadang makanan enak itu berada di kaki lima.
“Sekarang saya suka sebuah tempat nongkrong atau makan di kawasan Jalan Dr. Ir Soekarno. Makanannya enak-enak dan healthy. Kuekuenya juga cukup enak,” tandas wanita kelahiran bulan Juli ini.
(dia/hen/JPG)
JPNN.com - Direktur Gunawangsa Hotel, Dingly Olivia Gunawan suka menjajal kuliner di Surabaya, Jawa Timur. Jika kuliner itu enak, akan ditawari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 4 Makanan Selain Susu yang Kaya Kandungan Kalsium
- Cegah Serangan Anemia dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Zat Besi Ini
- Slim Fit Booster dari LIGHThouse Bikin Puasa Sambil Diet Nyaman, Sehat
- Edukasi Tentang Zat Besi sangat Penting untuk Jaga Kesehatan Anak
- Laksan Palembang, Sajian yang Cocok untuk Menu Buka Puasa
- i3L Triple Helix Gathering 2025: Sinergi Demi Inovasi Kesehatan