Kulit Jeruk Jangan Dibuang, Ini 4 Manfaatnya untuk Kesehatan Lho

Kulit Jeruk Jangan Dibuang, Ini 4 Manfaatnya untuk Kesehatan Lho
Jeruk. Foto : Ricardo/JPNN.com

Sedangkan untuk menghilangkan bau mulut, Anda cukup mengunyah kulit jeruk seperti permen karet selama beberapa saat, setelah itu kamu boleh membuangnya.

2. Memperbaiki Masalah Pencernaan

Kulit jeruk mengandung banyak serat yang bermanfaat untuk mencegah sindrom iritasi usus, termasuk kembung dan sembelit.

D-limonene dalam kulit jeruk juga mampu meredakan asam lambung, menjaga gerakan usus tetap normal, serta meningkatkan fungsi hati.

Kamu bisa menyeduh kulit jeruk dan dijadikan teh untuk merasakan khasiatnya.

3. Menghaluskan dan Mencerahkan Kulit

Kulit jeruk bisa kamu manfaatkan untuk menjadi scrub, toner ataupun masker.

Penggunannya cukup mudah. Kamu bisa langsung aplikasikan bubuk kulit jeruk ini pada kulit sebagai exfoliator.

Kulit jeruk jangan dibuang karena ternyata mengandung beberapa manfaat untuk kesehatan tubuh.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News