Kunjungan Delegasi Jepang Lahirkan Kesepakatan Bisnis Rp 2,15 Triliun

Ahli penyakit infeksi dari Hiroshima University, Hiroki Ohge, yang ikut dalam rombongan itu, mengatakan siap mengembangkan rumah sakit internasional di kawasan ekonomi khusus itu.
"Hiroshima University memiliki keunggulan di bidang riset kedokteran. Kami siap mendukung pengembangan Bali International Hospital di KEK di Sanur Bali dengan mengirimkan tenaga kesehatan dan teknologi kedokteran terkini," ujar Hiroki Ohge.
Selama di Bali, delegasi bisnis Jepang juga diundang oleh Presiden Komisaris Kura-Kura Bali Tantowi Yahya untuk meninjau perkembangan area yang akan menjadi salah satu pusat riset berskala internasional.
Mereka juga diterima oleh Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati dan mengikuti kegiatan business matching dengan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Bali. (ant/dil/jpnn)
Perjalanan delegasi bisnis Jepang ke Indonesia pada 27 Maret-1 April yang difasilitasi KBRI Tokyo menghasilkan kesepakatan bisnis
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Menlu China Minta Warga Jepang Setop Dukung Taiwan, Ungkit Dosa Era Perang Dunia II
- Terbukti Bersalah, Pengusaha Ted Sioeng Divonis 3 Tahun Penjara
- Arbani Yasiz Ungkap Alasan Melamar Kekasih di Jepang, Ternyata
- GYS Luncurkan Baja Tahan Gempa Plus, Lebih Hemat Biaya
- Wamentan: Pengusaha FOMO Naikkan Harga Pangan Terancam Pidana & Masuk Neraka
- BNI Bersama JCB Gelar Lucky Draw Berhadiah ke Universal Studio Jepang