Kunjungan ke India, SBY Saksikan 32 MoU
Senin, 24 Januari 2011 – 09:30 WIB

Kunjungan ke India, SBY Saksikan 32 MoU
“Selain pertemuan Bilateral, Presiden SBY juga akan menghadiri acara Business Forum. Acara yang akan dihadiri sekitar 500 pengusaha India dan Indonesia ini ditujukan untuk meningkatkan saling interaksi para pelaku bisnis dari kedua negara. Pada acara ini, akan dilakukan pula penandatanganan 15 MoU Government-to-Business dan Business-to-Business di bidang infrastruktur, sumber daya alam, manufaktur, dan jasa,” ujar Faizasyah.
Baca Juga:
Dikatakan Faizasyah, dalam kunjungan ke India, Presiden SBY akan mempererat hubungan bersahabatan kedua negara serta memperkuat kerja sama di berbagai bidang. “Rencana penandatanganan 32 MoU saat kunjungan, tentunya akan meningkatkan bobot dan substansi hubungan dan kerja sama kedua negara baik di tingkat pemerintahan maupun business-to-business dan people-to-people,” ujarnya.(gus/jpnn)
JAKARTA – Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mulai hari ini melakukan kunjungan kerja ke Davos, Swiss dan India. SBY menghadiri pertemuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus