Kunjungi Aceh, Dahlan Pilih Tidur Di Pesantren
Senin, 03 September 2012 – 12:46 WIB

Kunjungi Aceh, Dahlan Pilih Tidur Di Pesantren
"Saya sejak kecil sudah berada di pesantren, jadi sudah terbiasa dengan suasana pesantren,"ujar Dahlan yang pernah menuntut ilmu agama di Pesantren Sabilil Muttaqin, Magetan, Jawa Timur.
Pria yang mengaku ingin menjadi guru bagi jurnails muda ini mengatakan, sejak tujuh tahun terakhir, dirinya sudah mengunjungi dan menginap di dua puluh pesantren lebih yang ada di beberapa wilayah di Indonesia.
"Saya bangga dan senang bisa berkunjung ke Pesantren Darul Ihsan. Karena saya berkesempatan berziarah ke makam ulama Tgk H Hasan Krueng Kalee. Disana nama Tgk Hasan Krueng Kalee sangat terkenal,” pungkas Dahlan yang diundang ke Banda Aceh untuk memberikan kuliah umum dalam rangka Dies Natalis ke-51 Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) yang merupakan sebagai jantong hate rakyat Aceh.(*)
ACEH--“Bapak unik” kata-kata itulah yang disampaikan oleh warga Kemukiman Siem, Kecamatan Darussalam, Aceh Besar, saat mengetahui Menteri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki