Kunjungi IPDN Jatinangor, Ahmad Doli Tak Ingin Ada yang Kurang
Rabu, 23 Maret 2022 – 23:16 WIB

Komisi II DPR RI melakukan kunjungan kerja spesifik ke Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), Jatinangor, Jawa Barat, Rabu (23/3). IPDN
Rektor IPDN Hadi Prabowo menyampaikan terima kasih kepada jajaran Komisi II DPR RI yang telah memberikan atensi tinggi terhadap kampusnya itu.
“Itu menjadi salah satu motivasi dan semangat kami untuk dapat terus berkembang menjadi sekolah kedinasan yang lebih baik lagi," ujarnya.
Tim Komisi II DPR RI yang hadir, antara lain, Junimart Girsang, Saan Mustopa, Ihsan Yunus, Hugua, Aida Muslimah, Aminurokhman, Mohammad Toha, Anwar Hafid, Muhammad Muraz, Teddy Setiadi, Sodik Mudjahid, Rezka Oktoberia, dan Guspardi Gaus. (tan/jpnn)
Komisi II DPR RI mengunjungi IPDN Jatinangor. Komisi II menjamin anggaran hingga fasilitas terpenuhi.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- RUU ASN Masuk dalam Tahap Penyempurnaan Naskah Akademik
- Feby Deru Nilai Kegiatan Donor Darah Bermanfaat bagi Masyarakat
- Soal Restu PDIP untuk Junimart Jadi Dubes RI, Deddy: Silakan Tanya ke Mbak Puan
- PDIP Terkejut Junimart Girsang Dilantik sebagai Duta Besar RI untuk Italia
- Prabowo Resmi Lantik 31 Dubes LBBP, Satunya Kader PDIP
- Politikus PDI Perjuangan Ini Dilantik Prabowo Jadi Dubes RI untuk Italia