Kunjungi Kampung Naga, Grace Batubara Ajak Warga Gotong Royong Hadapi Covid-19
Kamis, 17 September 2020 – 12:43 WIB

penasihat Dharma Wanita Kemensos Grace Batubara mengunjungi Kampung Naga, Kota Tasikmalaya, Rabu (16/9). Foto: Humas Kemensos.
"Alhamdulillah hari ini bantuan berupa sembako sudah siap disalurkan kepada pekerja seni dan warga terdampak Covid-19. Upaya untuk saling membantu adalah jalan terbaik menjalin silaturrahim," ucap Bode.
Di Kota Tasikmalaya disalurkan total 2.300 paket, terdiri 300 paket sembako melalui Yayasan Simphoni; 600 melalui Dewan Kesenian; 390 Yayasan Toriqul Zanah; 710 melalui Yayasan Akhlak Mulia; serta 400 melalui Yayasan Al Furqon di Kabupaten Tasikmalaya.(jpnn)
Penasihat Dharma Wanita Kemensos Grace Batubara menyalurkan bantuan untuk masyarakat di Tasikmalaya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Sekolah Rakyat
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare
- Bukber Pegawai Kemensos, Gus Ipul Serukan Solidaritas dan Kepedulian ke Sesama
- 4 Sekolah Rakyat Dibangun di Jateng, Dana & Guru Disiapkan Pemerintah Pusat
- Jakarta Banjir, HNW Turun Langsung Salurkan Bantuan & Puji Gerak Cepat Pemerintah
- Gus Ipul Pastikan Efisiensi Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat di Kemensos