Kunjungi Korban Letusan Semeru, Gus Muhaimin Bagikan Ratusan Paket Bantuan
Sabtu, 10 September 2022 – 20:57 WIB

Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) mengujungi komplek hunia tetap (huntap) di kawasan relokasi korban erupsi Gunurng Erupsi. Foto: dok DPR RI
”Jadi, dulu setelah letusan mereka dapat huntara, kini sudah dapat huntap di bagian depan,” katanya.
Ribuan rumah tersebut dibangun di atas lahan seluas 81 hektare milik Perhutani.
Lahan tersebut sebelumnya dikelola masyarakat bekerja sama pengelolaan lahan untuk menanam aneka tanaman seperti cabai, singkong, dan lainnya.
”Begitu ada letusan Semeru, ini kami minta untuk jadi lahan relokasi,” katanya.
Cak Thoriq menyebutkan komplek huntap bagi korban letusan Semeru tersebut kini menjadi percontohan nasional dalam penanganan korban pascabencana.
“Ada dari Palu yang dulu kena gempa juga studi banding ke lokasi sini” tutur Gus Muhaimin. (jpnn)
Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) mengujungi komplek hunia tetap (huntap) di kawasan relokasi korban erupsi Gunurng Erupsi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Berstatus Siaga, Gunung Semeru Erupsi 4 Kali Disertai Letusan
- Ini Respons Dasco atas Kebijakan Trump soal Tarif Impor
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Masyarakat Perlu Waspada
- Komisi VI DPR Sidak Jasa Marga, Pastikan Kesiapan Arus Mudik Lebaran 2025
- Harlah ke-26, Garda Bangsa Gelar Festival Dai TikTok
- Misbakhun Buka-bukaan Data demi Yakinkan Pelaku Pasar di Bursa