Kunjungi Pulau Barang Lompo, Mendikbud Catat Sejarah Tersendiri
Rabu, 16 November 2016 – 11:43 WIB

Mendikbud Muhadjir Effendy, saat berinteraksi dengan murid di Pulau Barrang Lompo. Foto: source for JPNN.com
Sekda menjelaskan, di Makassar terdapat 22.517 penerima KIP, di antaranya ada di pulau Barang Lompo. "Makassar punya konsen untuk mensukseskan wajib belajar 9 tahun sesuai program pemerintah. Setiap sekolah harus punya dua guru inovator," ujar Ibrahim.
"Makassar juga siap menyelenggarakan full day school dan Sabtu Minggu sebagai Hari Senang Keluarga," pungkas Ibrahim. (adk/jpnn)
MAKASSAR - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy menjadi Mendikbud pertama dalam sejarah yang berkunjung ke Pulau Barrang Lompo Makassar,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah