Kuota Gas Melon Sudah Ditetapkan Pemerintah, Orang Kaya Seharusnya Malu Membelinya
Senin, 24 Juli 2023 – 22:44 WIB
Kondisi tidak tepat sasaran itulah yang menurut Mukhtarudin harus terus dibenahi, termasuk dari sisi pengawasan.
Baca Juga:
Tak kalah penting, adalah penerapan budaya malu pada masyarakat.
Orang kaya, harusnya malu membeli gas melon, apalagi sudah tertulis pada tabung bahwa produk tersebut memang hanya diperuntukkan bagi orang miskin.
“Apa mereka (orang kaya) tidak sadar, bahwa ketika membeli gas melon, sebenarnya sedang mengambil hak saudara mereka yang miskin," seru Mukhtarudin.(chi/jpnn)
Penyaluran gas melon yang dilakukan Pertamina sudah tepat berdasarkan kuota dari pemerintah.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Tolong Dicatat! Berikut Info Jadwal dan Rute Pertamina Eco RunFest 2024
- Pertamina Patra Niaga Tingkatkan Inspeksi ke SPBU
- Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Cek Lembaga Penyalur BBM & LPG di Seluruh Wilayah
- Bertambah Lagi, Desa Energi Berdikari Pertamina Hadir di Indramayu
- Jelang Nataru, Kapal Tanker PIS Rokan & PIS Natuna Siap Perkuat Distribusi Energi Nasional
- Dorong Pengembangan SDM, Jawa Satu Power Bangun Gedung Sekolah untuk SDN Cimalaya 7