Kurang dari Sepekan, 31 Warga Tewas Akibat Miras Oplosan

Kurang dari Sepekan, 31 Warga Tewas Akibat Miras Oplosan
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Raden Prabowo Argo Yuwono. Foto: elfany/jpnn

Argo menambahkan, polisi masih mendalami miras mematikan itu. “Sampelnya sudah dibawa ke laboratorium. Nanti akan dicocokan dengan hasil autopsi tubuh korban," tegasnya.(mg1/jpnn)


Minuman keras (miras) oplosan telah merenggut puluhan nyawa warga di wilayah hukum Polda Metro Jaya kurang dari sepekan ini.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News