Kurangi Kesenjangan Digital, Telkomsat Bakal Layani 1.000 Lokasi di Indonesia Timur
Selasa, 07 November 2023 – 12:40 WIB
"Kami senantiasa memaksimalkan dan mengoptimalkan kemampuan yang dimiliki Telkomsat sebagai bagian dari TelkomGroup untuk mendukung program pemerintah dalam hal pemerataan digital di Indonesia,” tutur Lukman.
Sejauh ini pihaknya telah menyiapkan 9 Gateway dan 1 PoP untuk menyediakan konektivitas tersebut di seluruh Indonesia, yang dimulai sejak Juli 2022 lalu.
"Telkomsat terus berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik bagi seluruh masyarakat Indonesia. Untuk itu, Telkomsat terbuka dalam menjalin kerja sama dalam menyediakan solusi layanan komunikasi berbasis satelit dengan ISP-ISP lain,” seru Lukman.(chi/jpnn)
Apa yang telah dilakukan Telkomsat sejalan dengan program pemerintah dalam pemerataan digital di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024
- Hadirkan Solusi Digital untuk SME, Indibiz Kembali Raih Penghargaan
- Arasoft Dorong Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital