Kurangi Ketergantungan Tekhnologi Luar Negeri
Senin, 19 November 2012 – 10:35 WIB
“Pabrik gula banyak di Indonesia, tapi semuanya buatan luar negeri bahkan sampai tangganya sekalipun buatan luar negeri,”cetusnya.
Oleh karena itulah, dengan semangat dan kerja keras, maka BUMN akan menjadi pelopor penggerak majunya teknologi dalam negeri. “Tidak bisa kita selalu bergantung pada pinjaman luar negeri dan teknologi luar negeri,”tegasnya.
Dalam kesempatan tersebut Dahlan Iskan juga menyoroti tentang Perusahan Listrik Tenaga Uap (PLTU) di Suak Puntong, Nagan Raya. Pasalnya, batubara yang dihasilkan di Aceh Barat, kalorinya tidak sebesar yang diharapkan. PLTU Nagan Raya membutuhkan batubara berkalori 4.500-5.000 kkal/kg sebagai bahan bakar pembangkit.
Hal demikian disampaikan Dahlan menanggapi pertanyaan salah seolah Mahasiswa Teknik dari Universitas Teknik Teuku Umar Meulaboh yang bertanya apa solusi yang diambil pemerintah untuk menjamin ketersediaan bahan bakar bagi PLTU Nagan Raya.
ACEH--Dahlan Iskan menjelaskan, BUMN secara berlahan akan mengurangi ketergantungan teknologi dari luar negeri. Upaya seperti itu lebih mudah diwujudkan
BERITA TERKAIT
- Mantap! PNM Raih Penghargaan di Ajang Investor Daily ESG Appreciation Night
- Investasi Pertamina Dinilai Penting untuk Kembangkan Bisnis & Jamin Ketahanan Energi Nasional
- Jelang Nataru 2024, ASDP Resmi Pakai Tiket Online untuk Penyeberangan di Aceh
- Tenant Terbaik versi Pemkab Tangerang, Valast Indonesia Terus Berinovasi
- Wapres Gibran Borong Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar
- Kepala BPJPH: Sertifikasi Halal Tingkatkan Nilai Tambah Produk