Kurangi Konsumsi Garam, Sekarang!
Sabtu, 26 Februari 2011 – 19:36 WIB
Dijelaskan, ada beberapa cara untuk mengurangi konsumsi garam. Yaitu dengan mengkonsumsi lebih banyak produk segar dan kurangi makanan olahan, membatasi penggunaan garam pada makanan dengan cara menggantinya dengan rempah-rempah tertentu yang dapat memperkaya rasa atau bumbu pengganti garam, memilih produk makanan yang rendah garam, memperbanyak konsumsi buah dan sayur, serta bila harus makan produk olahan, cerdaslah dalam membaca label. (mug/ito/jpnn)
ANDA mungkin tahu, bahwa mengkonsumsi makanan yang asin alias mengandung banyak garam, dapat menyebabkan tekanan darah naik dan memicu hipertensi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan