KURI Heran Kenapa Nama Ini Seolah Tak Tersentuh di Kasus Korupsi Nikel
Rabu, 16 April 2025 – 21:14 WIB

Demonstrasi KURI terkait kasus dugaan korupsi tambang nikel di Sulawesi Utara. Foto: source for JPNN
Leonardus juga menduga bahwa Tan Lie Pin masih menyimpan banyak uang maupun barang mewah yang bersumber dari hasil pencucian uang.
"Kami meminta Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat untuk memerintahkan Jaksa Penuntut Umum pada Kejaksaan Agung dan jajarannya untuk mendalami peran Tan Lie Pie yang sudah terungkap melalui fakta persidangan," tutur Leonardus. (*/jpnn)
KURI berdemonstrasi terkait korupsi nikel, di halaman Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Sepeda Motor yang Disita KPK Sudah Tidak Ada di Rumah Ridwan Kamil