Kurikulum Merdeka Bawa Perubahan Besar Terhadap Guru dan Siswa

Kurikulum Merdeka Bawa Perubahan Besar Terhadap Guru dan Siswa
Kurikulum merdeka. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Dudung menegaskan dampak yang terjadi dengan Implementasi Kurikulum Merdeka membuat proses pembelajaran di ruang kelas terasa lebih merdeka.

Hal itu tentunya akan melahirkan masyarakat yang berkembang secara positif dengan cara yang lebih merdeka pada masa mendatang.

“Karena Kurikulum Merdeka memberikan proses pewarisan melalui proses pembelajaran yang lebih baik dan menarik,” ucap Dudung Koswara.

Dia menambahkan Kurikulum Merdeka menciptakan ruang terbuka belajar yang membuat karakteristik dan kompetensi didiagnosa sehingga proses belajar bukan pukul rata. Anak bukan bagian dari industri pendidikan. (esy/jpnn)


Kemendikbudristek meyakinkan masyarakat dan insan pendidikan bahwa kurikulum merdeka memberikan perubahan besar terhadap guru dan siswa


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News