Kurir Narkoba dari Aceh Ini Ditangkap di Jambi, Modusnya Tak Biasa

Setelah itu tim pemberantasan BNN Jambi langsung melakukan penyelidikan dan berhasil mengetahui akan ada pengiriman narkotika jenis sabu-sabu dari Aceh yang akan melewati Provinsi Jambi.
Tim kemudian bergerak cepat melakukan penangkapan terhadap kedua pelaku di salah satu loket bus.
"Setelah dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, benar saja, barang di dalam dus berisikan botol madu hutan diduga kuat berisi sabu-sabu," ucapnya.
Kedua kurir narkoba dan barang bukti kemudian dibawa ke kantor BNN Provinsi Jambi untuk proses hukum.
"Dengan penangkapan ini, BNN Jambi berharap dapat memutus mata rantai peredaran narkotika dan memberikan efek jera bagi pelaku lainnya," katanya.(antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Dua kurir narkoba jenis sabu-sabu asal Aceh ditangkap tim BNN Jambi. Modus mereka menyelundupkan narkotikaitu tidak biasa.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Ini Tampang Pengedar Uang Palsu di Cianjur
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Soal Tanaman Kratom, Menteri Pigai Singgung RUU Narkotika
- Cari Remaja Hilang di Hutan Jambi, Tim SAR Gunakan Drone Thermal
- Petugas Temukan Bola Tenis di Lapas Pamekasan, Ternyata Berisi Narkoba
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta