Kutukan Dewi Fortuna
Rabu, 13 Juni 2012 – 01:53 WIB
WRACLOW — Yunani mendapat kutukan dari Dewi Fortuna. Melawan Republik Ceko pada babak penyisihan Grup A Euro 2012, tim dari negeri para dewa ini takluk 1-2 pada laga yang digelar di Municipal Stadium, Wraclow, Polandia, Rabu (13/6), dini hari WIB. Dalam pertandingan ini Ceko terlihat tidak ingin membuang kesempatan untuk mendulang angka. Hasilnya laga baru berjalan tiga Petr Cech dan kawan-kawan langsung mengejutkan Tim Para Dewa, Yunani.
Dewi Fortuna pun tak mampu menolong. Ethniki -julukan timnas Yunani- kini berada di dasar klasemen dengan poin 1. Butuh kejaiban untuk bisa melaju ke perempat final.
Baca Juga:
Sementera bagi Republik Ceko, berada di posisi kedua dengan koleksi poin 4. Republik Ceko kalah selisih gol dengan Rusia yang sebelumnya kalah 1-3 pada laga perdana.
Baca Juga:
WRACLOW — Yunani mendapat kutukan dari Dewi Fortuna. Melawan Republik Ceko pada babak penyisihan Grup A Euro 2012, tim dari negeri para dewa
BERITA TERKAIT
- Proliga 2025: Elena Samoilenko Jadi Korban Perdana, Digantikan Seniornya dari Rusia
- IBL 2025: Prawira Bandung Susah Payah Raih Kemenangan Kedua, Pacific Caesar Bertekuk Lutut
- Hangtuah Jakarta Revans Lawan Bali United di Laga Perdana IBL 2025
- Jens Raven: Tujuan Kami Sebenarnya Adalah Piala Dunia
- India Open 2025: Jonatan Christie Mencoba Menebus Kesalahan
- Rachmat Irianto Mengalami Cedera Serius, Dokter Persib: Kondisi Lapangan Tak Rata