Kutukan Kejuaraan Dunia Buat Minions
Rabu, 21 Agustus 2019 – 19:32 WIB

Marcus Fernaldi (belakang) dan Kevin Sanjaya. Foto: BWF
Sementara ganda Negeri Ginseng yang menaklukkan Minions, sangat senang dengan kemenangan itu. "Kami bisa menjaga ketenangan dengan sangat baik," ujar Choi.
Choi Solgyu (kiri) dan Seo Seung Jae. Foto: bwf
"Kami belum pernah bermain melawan mereka sebelumnya, tetapi semua tahu mereka adalah pasangan yang hebat. Ini hasil yang bagus bagi kami dan saya harap bisa terus maju di turnamen ini," imbuhnya. (adk/jpnn)
Minions belum pernah menjadi juara dunia meski dalam tiga tahun terakhir mendominasi turnamen reguler BWF.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Perluas Jangkauan, Chanba Private Room Grill Hadirkan Restoran Ketiga
- Kevin Sanjaya Sukamuljo Resmi Mundur dari Pelatnas PBSI
- Marcus Gideon Gantung Raket, Begini Harapan PBSI kepada Kevin Sanjaya
- PBSI Akan Memanggil The Minions, Ada Apa?
- Vidi Aldiano Hingga Kevin Sanjaya Buka Cabang Baru Chanba Private Room Grill
- Marcus Gideon Umumkan Pensiun, PBSI belum Terima Keputusan Resmi