KWP Gelar Turnamen Futsal, Ariawan: Ajang Silaturahmi Wartawan Parlemen
Sabtu, 14 September 2024 – 17:24 WIB
Turnamen futsal 'Piala Ketua KWP 2024' mempertandingkan 8 tim dengan 10 anggota yang terdiri dari wartawan media cetak, media online, dan media televisi. Ada juga, wartawan foto, wartawan radio, hingga karyawan pantri pressroom DPR RI.(antara/jpnn)
Koordinatoriat Wartawan Parlemen (KWP) menggelar turnamen futsal 'Piala Ketua KWP 2024'. Ajang olahraga ini sebagai momentum silaturahmi antarwartawan Parlemen.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- SMK Medika Samarinda Juara Nasional Futsal Series 2024
- Grand National Championship Futsal Series Digelar di Jakarta, 38 Tim Siap Berjuang
- Ariawan: KWP Siap Berkolaborasi dengan DPD RI Demi Bangsa dan Negara
- Pengukuhan Kepengurusan KWP 2024-2026, Ariawan: Saatnya Bersinergi dan Berkolaborasi
- Kembali Terpilih Menjadi Ketua KWP, Ariawan Selalu Utamakan Kebersamaan
- Ketua KWP Ariawan Harap UMKM Fest Jadi Wadah Promosi dan Publikasi Usaha Wartawan