Kymco Like 150i Berpotensi Menggoyahkan Hati Pengguna Vespa

Kymco Like 150i Berpotensi Menggoyahkan Hati Pengguna Vespa
Kymco Like 150i di IIMS 2019. Foto: Dedi Sofian/JPNN.com

Kymco Like 150i ditawarkan dalam lima pilihan warna, yakni Pearly White, Mat Silver Crystal, Bright Red, Deep Blue dan Plain Grey. (mg9/jpnn)


Kymco kembali hadir di IIMS 2019 melalui distributor resmi PT Smart Motor Indonesia (SMI). Tahun ini, SMI menandai eksistensinya di pasar skuter matik tanah air melalui model baru Kymco Like 150i.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News