Kymco Siapkan Skema B2B Bagi Partner yang Tertarik Pakai Motor Listrik iONEX

Termasuk customize warna dan design stiker yang akan sangat mendukung branding perusahaan partner.
Tidak menutup kemungkinan juha untuk menambah part atau penyesuaian lain sesuai dengan kebutuhan partner.
Kymco memastikan unit selalu optimal dengan menyediakan service gratis selama masa rental termasuk di dalamnya penggantian part yang dikategorikan sebagai pemakaian normal.
"Program kontrak dan pembelian yang telah kami rancang akan sangat menguntungkan perusahaan penggunaan jasa motor listrik Kymco. Langkah ini menjadi inovasi bisnis yang akan sangat cocok sebagai langkah kolaborasi yang tepat untuk mendukung bisnis ramah lingkungan yang menjadi isu dan menjadi perhatian Kymco bersama perusahaan partner kami," tutup Chen Jung Lung. (rdo/jpnn)
Kymco menyiapkan skema menarik secara business to business (B2B) bagi perusahaan yang tertarik menggunakan motor listrik Kymco, seperti iONEX.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- Memahami Jenis-Jenis Indikator dan Merawat Baterai Motor Listrik
- Motor Listrik United E-Motor Mampu Menjelajah Sejauh 100 Km
- AISMOLI Beberkan Dampak Buruk Kebijakan Trump Untuk Pasar Otomotif Indonesia
- QJMotor Belum Tertarik Boyong Motor Listrik ke Indonesia
- Hadir di Lebaran Fair, Sunra Usung Gaya Hidup Ramah Lingkungan
- Tangkas Berbagi Ribuan Nasi Kotak Gratis di Depok