La Nina Picu Cuaca Ekstrem Menjelang Nataru, Wisatawan Diminta Waspada
Senin, 25 November 2024 – 12:50 WIB

Wisatawan di daerah wisata. Foto: BPOLBF
Wisatawan dan masyarakat diimbau untuk selalu berhati-hati dan mengikuti arahan dari petugas setempat. Mereka juga disarankan untuk menghindari lokasi rawan bencana seperti kawasan pesisir saat terjadi gelombang tinggi atau jalur darat yang rentan longsor.
"Keamanan dan keselamatan tetap menjadi prioritas utama di tengah situasi ini," tutur Frans. (jlo/jpnn)
BMKG menjelaskan bahwa fenomena La Nina menjadi salah satu pemicu utama cuaca ekstrem menjelang nataru.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- Soal Parapuar, BPOLBF: Tak Ada Pencaplokan, Pendekatan Berbasis Semangat Budaya ‘Lonto Leok’
- 2 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Parangtritis, Satu Orang Hilang