Lada Mengandung Antioksidan Tinggi, 4 Penyakit Langsung Bablas

Lada Mengandung Antioksidan Tinggi, 4 Penyakit Langsung Bablas
Ilustrasi - Petani memperlihatkan biji lada yang sudah dipanen di Desa Batu Pannu, Mamuju, Sulawesi Barat, Jumat (14/12/2018).(ANTARA FOTO/AKBAR TADO)

Lada putih bangka menjadi referensi mutu lada putih terbaik dimana aromanya bisa tercium dari jauh karena mengandung minyak atsiri yang tinggi, sementara lada hitam Lampung jadi referensi mutu lada hitam berkualitas.

Heru dan Otih menyatakan Indonesia pernah menjadi produsen top lada, tetapi kini justru tertinggal dari Vietnam.

"Vietnam dulu belajar menanam lada ke Bogor, sekarang dia yang menguasai," kata Heru.

Dia berharap rempah-rempah di Indonesia terus dieksplorasi agar berguna tak hanya untuk bumbu masakan, tetapi produk-produk lain seperti untuk kecantikan dan kesehatan untuk memberikan nilai tambah.

"Ketika jadi bahan obat, nilai tambahnya sangat besar. Bila produknya semakin luas, itu akan memberdayakan petani sehingga makin sejahtera," pungkas Heru.(Antara/jpnn)

Lada mengandung antioksidan tinggi, fungsinya tak hanya sebagai penyedap masakan, empat penyakit langsung bablas.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News