Ladang Ganja di Kaki Gunung Guntur Garut, Begini Kata Polisi

Ladang Ganja di Kaki Gunung Guntur Garut, Begini Kata Polisi
Petugas membersihkan tanaman ganja yang tumbuh di lahan BKSDA Gunung Guntur, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Sabtu (19/1/2020) malam. Foto: ANTARA/HO Polsek Tarogong Kaler

Selanjutnya polisi bersama TNI dan masyarakat menuju lokasi ladang ganja tersebut lalu mengamankannya, Sabtu (18/1).(antara/jpnn)

Polisi masih memburu pelaku penanam pohon ganja di lahan hutan kawasan BKSDA Gunung Guntur Garut.


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News