Ladies, Ingin Haid Cepat Keluar, Konsumsi 4 Makanan Ini
jpnn.com, JAKARTA - SAAT gejala atau tanda haid mulai muncul, Anda tentu ingin agar tamu bulanan cepat keluar.
Namun, ada beberapa wanita yang haid tidak kunjung keluar walau gejala tamu bulanan telah mereka rasakan selama berhari-hari.
Hal ini tentu membuat Anda kesal. Bagaimana tidak, gejala haid, seperti nyeri perut, nyeri pinggang dan payudara bisa membuat kegiatan Anda terganggu.
Tingkat keparahan nyeri ini ada yang sifatnya ringan hingga berat.
Oleh karena itu, bagaimana caranya agar haid cepat keluar? Salah satu solusi mudahnya adalah dengan mengonsumsi beberapa makanan.
Ada beberapa makanan yang bisa membantu agar haid Anda cepat keluar.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Pulse.ng.
1. Nanas
Buah tropis ini kaya akan vitamin C dan memiliki sesuatu yang disebut bromelain.
Ada beberapa jenis makanan sehat dan bergizi yang bisa membantu agar haid Anda cepat keluar dan salah satunya tentu saja daun kembang sepatu.
- 8 Makanan Lezat Ini Bantu Hangatkan Tubuh Saat Cuaca Dingin
- Usir Batuk dengan Mengonsumsi 6 Pengobatan Alami Ini
- Jaga Kesehatan Jantung dengan Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- 8 Makanan Ini Ampuh Atasi Bau Badan dengan Cepat
- Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 8 Makanan Ini
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 5 Makanan Ini