Ladies, Ini 4 Tanda Pasangan Sedang Selingkuh dengan Wanita Lain

Ladies, Ini 4 Tanda Pasangan Sedang Selingkuh dengan Wanita Lain
Perselingkuhan. Foto : Ricardo/JPNN.com

2. Perubahan kebiasaan menggunakan sosial media

Kalau pasangan mulai tidak suka membagi postingan soal kisah cinta kalian, bisa menandakan ada hubungan yang disembunyikan atau tindakan perselingkuhan.

Bisa saja ada hati yang dijaga dan membuat enggan mengumbar kisah cinta di media sosial seperti biasanya.

3. Selalu memegang ponsel

Selalu memegang ponsel dan kamu tidak akan diberikan akses untuk menyentuhnya. Nah, bisa jadi tanda pasangan sedang berselingkuh.

Pasalnya, mereka sangat menjaga ponsel agar privasi saat komunikasi dengan selingkuhan tidak bisa diketahui kamu.

4. Mulai tidak perhatian dan nyaman sendiri

Jika perhatian pasangan mulai memudar dan lebih nyaman aktivitas sendiri di luar ruangan tanpa melibatkan kamu, bisa jadi tanda dia tengah berselingkuh.

Ada beberapa sikap mencurigakan pasangan yang sedang selingkuh dan hal ini patut Anda waspadai.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News