Ladies, Ini Lho 3 Cara Buktikan Kesetiaan Suami Padamu
2. Ajak pasangan masuk ke dalam duniamu
Ajak pasangan masuk ke dalam duniamu. Kamu bisa membawa suami ke acara kumpul bareng dengan para sahabat, dan kenalkan dia pada teman-teman priamu.
Apabila suami bereaksi seperti mengkhawatirkanmu dekat dengan lawan jenis, itu berarti pasanganmu merasa sedikit cemburu dan menandakan benar-benar cinta.
Jika responnya biasa saja, artinya masih mau memberi ruang kepadamu untuk bergaul dengan teman-teman lelaki.
3. Tak ada salahnya menghentikan komunikasi dengan suami
Ini merupakan cara sangat simpel. Sejenak, cobalah kamu menghentikan komunikasi dengannya.
Lupakan telepon, chat, dan segala bentuk komunikasi yang selama ini kamu lakukan.
Jika pasangan kamu setia, dia akan mencari tahu dan menanyakan mengenai apa yang sedang terjadi padamu.(genpi/jpnn)
Ada beberapa cara buktikan kesetiaan suami kepada Anda dan salah satunya adalah dengan memberikannya kebebasan.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
- Athalla Naufal Sebut Kriteria jadi Pasangan Venna Melinda, Apa Saja?
- Inara Rusli Ungkap Kriteria Calon Pasangan yang Diinginkannya
- Keluarga Lettu Agam Harap Permasalahan Bisa Selesai dengan Damai
- Siloam Hospitals Manado Siap Bantu Pasangan Kurang Subur, Tidak Perlu ke Luar Negeri
- LDR Dengan Suami, Fanny Ghassani: Biasanya Sebulan Sekali Pulang
- Heboh Video Pengajian yang Halalkan Gonta-Ganti Pasangan, Kemenag Merespons Begini