Laga Beda Kekuatan di Pembukaan
Delapan Besar Piala Indonesia 2010
Jumat, 02 Juli 2010 – 05:41 WIB
Meski begitu, Macan Kemayoran tetap bersiap penuh menghadapi Persik. Mereka bertekad menyebet gelar juara Piala Indonesia setelah gagal menggenggam tropi juara ISL. Trauma membayangi Persija saat menghadapi Persik. Itu tak lepas dari sisi non teknis yang kerap membantu Persik. Tapi anggapan itu ditolak keras oleh kubu Persik.
"Kalau masalah non teknis kami juga sering mengalaminya ketika bertanding di kandang lawan. Itu tidak relevan. Yang paling penting ialah persiapan tim yang matang," sebut Agus Yuwono, pelatih Persik. Sementara itu di partai lainnya, Arema Indonesia bakal menjamu Persib Bandung pada 18 Juli. (ru/ito/jpnn)
Jadwal Delapan Besar Piala Indonesia 2010
First Leg:
15 Juli Pelita Jaya Purwakarta v Persipura Jayapura
JAKARTA - Duel dua tim dengan kekuatan jomplang bakal menjadi pembuka babak delapan besar Piala Indonesia 2010. Pelita Jaya Purwakarta bakal
BERITA TERKAIT
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!
- Liga Champions: Manchester City Gagal Menang di Kandang Sendiri