Laga Brasil vs Argentina Dihentikan, Polisi Kejar Sejumlah Pemain, Ada Apa?
Para pemain dan official Argentina termasuk Lionel Messi yang melihat kejadian itu berusaha melindungi rekan-rekan setim mereka tersebut, sehingga sempat menimbulkan sejumlah gesekan dengan pihak keamanan.
Wasit akhirnya menghentikan laga ini untuk sementara waktu dan belum ada keputusan resmi kapan duel akan dilanjutkan kembali.
Otoritas kesehatan Brasil mengaku harus mengambil tindakan itu untuk menerapkan protokol kesehatan yang sudah ditetapkan di negaranya.
"Sebuah kewajiban untuk menerapkan protokol kesehatan di negara kami," ujar Antonio Barra Torres, kepala regulator kesehatan Brasil.
"Kami memanggil pihak kepolisian, yang kemudian pergi ke hotel dan kami mengetahui mereka sudah pergi ke stadion," pungkas dia.(goalinternational/mcr15/jpnn)
Laga klasik bertajuk Superclasico de las Americas antara Brasil melawan Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan harus ditunda untuk sementara waktu.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- Pelatih yang Pernah Menghancurkan Argentina Akan Menghadapi Timnas Indonesia
- Lionel Messi Hattrick, Argentina Cukur Bolivia
- Delegasi BKSAP DPR dan Parlemen Argentina Lakukan Pertemuan di Buenos Aires
- Manfaatkan Fasilitas Bea Cukai, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Upper Sepatu ke Argentina
- Daftar Nominasi Ballon d'Or 2024, tidak Ada Nama Messi dan Cristiano Ronaldo
- Pesan Ketum PSSI Setelah Timnas U-20 Indonesia Menundukkan Argentina