Laga El Clasico Babak Pertama, Skor Satu Sama
Senin, 08 Oktober 2012 – 01:52 WIB

Laga El Clasico Babak Pertama, Skor Satu Sama
BARCELONA - Laga panas El Clasico perdana La Liga musim ini tersaji di Camp Nou, Senin (8/10) dini hari WIB. Hingga peluit panjang tanda laga babak pertama usai, laga berkesudahan dengan skor 1-1. memanfaatkan kemelut di depan gawang Casillas menjadi Gol.
Cristiano Ronaldo berhasil lebih dulu memecah kebuntuan dengan merobek jala Victor Valdes pada menit ke-23. Namun kemudian penyerang Barcelona, Lionel Messi berhasil membalas dan membuat skor imbang pada menit 31. Bintang Argentina tersebut berhasil
Baca Juga:
Pada awal-awal babak pertama, Madrid menunjukkan dominasinya dalam penguasaan bola. Namun solidnya pertahanan tuan rumah membuat bola sulit menembus ke areal terlarang. Hal yang serupa juga terjadi pada Barca, karena Messi dan kawan-kawan masih sulit mengalirkan bola ke depan gawang Casillas.
Baca Juga:
Menit keenam, Di Maria melepaskan tembakan perdana ke jala Valdes. Sayang tendangan pemain Timnas Argentina ini masih melayang di atas mistar gawang.
BARCELONA - Laga panas El Clasico perdana La Liga musim ini tersaji di Camp Nou, Senin (8/10) dini hari WIB. Hingga peluit panjang tanda laga babak
BERITA TERKAIT
- Liverpool vs Newcastle, Slot: Alexander Isak Ancaman Luar Biasa untuk Lawan
- 30 Pemain Timnas Indonesia Resmi Dirilis, Erick Thohir Mania Optimistis Menang Lawan Australia dan Bahrain
- Begini Tip dari Gustavo Franca Jika Persib Ingin Pertahankan Gelar Liga 1
- Diterpa Badai Cedera, Timnas Australia Panggil Banyak Debutan
- Juru Kunci Liga 1 Tembus Semifinal AFC Challenge League
- Jeda Kompetisi Liga 1, Pelatih Persib Bojan Pilih Pulang Kampung